Bupati Anwar Sadat Serahkan Penghargaan Kepada Guru Berprestasi
INDOSBERITA.ID.KUALA TUNGKAL – Bupati Tanjung Jabung Barat,Anwar Sadat,menjadi inspektur upacara dalam peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) tahun 2025 yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat,pada Jumat (2/5/2025). Kegiatan ini digelar di halaman Kantor...